Laman

Minggu, 21 November 2010


Terapi Lebah merupakan salah satu teknik terapi yang tertua dalam peradaban manusia. Banyak fosil dan catatan sejarah dalam bahkan dengan usia jutaan tahun.
Dalam perkembangannya terapi lebah telah sedemikian maju dan tumbuh menjadi berbagai teknik.
1. Terapi Madu
2. Terapi Sengat Lebah
3. Terapi Bee Pollen
4. Terapi Royal Jelly
dan teknik lainnya yang menggunakan lebah dan produk lebah.

Dikalalangan internaional terapi lebah dikenal dengan istilah APITHERAPY. Banyak kelompok masyarakat di eropa dan amerika yang tergabung dalam asosiasi maupun hanya sekedar komunitas massa.

TERAPI LEBAH ADALAH MUDAH

Walaupun demikian adanya, untuk mempraktekan terapi ini perlu pengetahuan dasar tentang Lebah dan produk-produk yang dihasilkan oleh lebah. Lebah yang digunakan adalah lebah madu, atau orang mengenal dengan spesies Apis cerana dan Apis melifera.
Untuk melakukan terapi ini bisa dilakukan sendiri atau dengan bantuan seorang terapist. Bahkan seringkali kita tidak menyadari pada saat kita mengkosnumsi madu murni sesungguhnya kita sedang melakukan terapi lebah.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar